Kategori: Daerah

10 Mei 2025
Polewali Mandar – Camat Anreapi, Masrullah, menjadi garda terdepan dalam menjawab tantangan Bupati Polewali Mandar terkait percepatan penurunan angka stunting di wilayahnya. Pemerintah Kecamatan Anreapi bersama Tim Percepatan Penurunan dan Pencegahan Stunting (TPPS) dan Baznas Kabupaten Polewali Mandar melaksanakan kegiatan pemberian bantuan kepada dua balita berisiko stunting di Kecamatan Anreapi, Jumat (9/5/2025). Kegiatan ini turut […]









