Kategori: Berita

29 April 2025
Polewali Mandar – Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar), mulai mendistribusikan koper untuk Calon Jemaah Haji (CJH), di Kantor Kemenag, Senin (28/4/2025). CJH mulai berdatangan untuk mengambil koper jemaah haji sejak tadi pagi. Untuk bisa mengambil koper, para CJH harus memperlihatkan bukti pelunasan biaya haji dan kartu identitas. Dokumen itu dipersyaratkan […]
TERBARU
12 April 2025









